Perpindahan Kalor/Panas
Kalor/panas merupakan Energi yang berpindah dari suhu yang tinggi ke suhu yang rendah.
Macam-Macam Perpindahan KalorKonduksi
Konduksi
Konduksi adalah perpindahan panas melalui zat perantara tanpa diikuti perpindahan partikel-partikel zat tersebutt.
Contoh :
- Besi yang dipanskan ujungnya akan menghantarkan panas keseluruh besi.
- Wajan yang dipanaskan di atas wajan
- Memegang sendok untuk mengaduk kopi yang panas
Konveksi
Konveksi adalah perpindahan panas melalui zat perantara dan diikuti perpindahan partikel zat tersebut.
Contoh :
- air yang direbus
- Pergantian mengalirnya angin darat dan angin laut
- pemasangan ventilasi dan AC
Radiasi
Radiasi adalah perpindahan panas dari sumber panas pada api unggun dan panas matahari yang sampai ke bumi.
Contoh:
- Perambatan panas api unggun
- Perambatan panas Matahari
- Menetaskan telur unggas dengan lampu.
Konduktor Panas
Konduktor adalah semua benda yang dapat menghantarkan panas dengan baik.
Contoh :Besi, Aluminium, Baja, tembaga, dll
Isolator panas
Isolator adalah semua benda yang tidak dapat menghantarkan panas.
Contoh: Karet, Plastik, Gabus, Kertas, dll